Bahan dan alat yang di perlukan untuk daur ulang kertas
1. Papan kayu/triplek,kain tipis,screen kerapatan 36 atau 38, rakel, blender, bak besar dan ember
2. kertas bekas di sobek-sobek (di rendam semalaman), karakteristik, pewarna alami atau buatan, pemutih dan lem jika diperlukan
Langkah-langkah pembuatan daur ulang kertas
- Siapkan rendaman sobekan kertas
- Siapkan papan yg telah di lapisi kain
- Blendre kertas dengan air, perbandingan 1:3 hingga menjadi bubur kertas (pulp)
- Masukan pulp kedalam bak yg telah di isi air ¼ bagian
- Ulangi langkah tiga dan empat kira2 tujuh atau delapan kali
- Blender karakteristik dan pewarna alami secara terpisah dengan sedikit air
- Masukan ke dalam bak, aduk rata
- Blender satu setengah sendok teh lem dan air
- Berdirikan papan dengan kemiringan 45 derajat, basahi dengan airl
- Masukan screen kedalam air, saring pulp screen secara merata.
- Tempelkan screen pada papan. Gunakan rakel untuk meniriskan air pada screen hingga air tidak menetes lagi, lepaskan screen.
- Ulangi langkah 10 dan 11 hingga pulp di bak habis
- Jemur papan di tempat panas, kertas akan kering sekitar tiga jam, jika di letakan di ruang tertutup kertas akan kering ke esok harinya
- Setelah ½ kering, cabut kertas secara perlahan agar tidak robek
- kertas daur ulang siap di gunakan
Tebal tipisnya kertas tergantung pada komposisi bubur kertas dan air semakin banyak bubur kertas semakin tebal
Bahan alami untuk pewarna :
Kunyit (kuning), Daun jati (merah), Gambir(hitam), Daun pandan(hijau), pacarcina(merah muda)
Contac person : Boun
Telp : 081382120214
Tidak ada komentar:
Posting Komentar